Alamat

Magelang,jawa Timur

Daftar Github Student

Cara Daftar Github Student Pack Dengan Mudah 2023

Bikinseru.net | Cara Daftar Github Student Pack Dengan Mudah 2023. Github student merupakan sebuah program gratis yang di sediakan oleh github untuk pelajar maupun mahasiswa. Agar bisa menikmati berbagai macam benefit gratis dari github,cara daftar github student sangatlah mudah. Namun di butuhkan beberapa persyaratan yang wajib anda lakukan agar bisa mendapatkan benefit secara gratis dari github.

Untuk benefitnya ada banyak sekali yang bisa kita dapatkan dari github student pack.    Seperti domain gratis dari namecheap, azure student,kupon digital ocean,copilot gratis untuk github,domain tech. Dan masih banyak lagi benefit yang bisa anda gunakan ketika bergabung bersama github student.

Berbicara mengenai persyaratan github student pack , kita harus mempunyai email student atau email pelajar dari sekolah. Yang di mana di wajibkan sekolahnya sudah bekerja sama dengan github student program. Bagaimana cara melihat sekolah kita sudah bekerja sama dengan program github??. Cara mengeceknya sangat mudah,anda hanya perlu mendaftar akun github student pack biasa. Kemudian mengecek nama sekolah pada kolom pencarian. Jika muncul maka di pastikan anda bisa mengikuti program gratis dari github student pack.

Cara Mudah Daftar Github Student Developer Pack

Jika anda sudah membaca persyaratan mendaftar github student maka langkah selanjutnya ialah. Kita akan mencoba membuat akun github student pack secara gratis.

1. Siapkan Email Student

Langkah pertama ialah siapkan email student yag sudah anda miliki lalu buka chrome pada pc atau handphone dan ketik pada kolom pencarian github student pack.

github student
halaman depan github student

2. Sign Up Github Student

Langkah kedua ialah mendaftarkan email sekolah anda pada github student,klik menu sign up for student seperti gambar di atas lalu ikuti langkahnya hingga selesai.

Langkah berikutnya adalah masukan nama sekolah pada kolom school dan jangan lupa mengisi rencana mengenai penggunaan github,anda bisa mengisi secara random atau bebas.

Pastikan nama sekolah anda benar sesuai dengan alamat email yang anda punya,jika sudah maka klik continue

3. Upload Id Card Student

Langkah yang terkahir agar bisa mendapatkan benefit dari github student pack adalah mengupload id card mahasiswa atau id card pelajar yang anda punya sesuai dengan email.

Jika terdapat menu upload id maka anda hanya perlu menguploadnya secara langsung namun jika kolom upload tidak tersedia maka caranya ialah dengan melakukan pengambilan gambar secara langsung dengan cara mengklik take a picture lalu arahkan kamera anda pada id card dan kemudian foto.

Gambar id card harus jelas agar mudah di terima oleh github student ,kemudian untuk proofnya silahkan anda pilih student id lalu klik apply.

Tunggu hingga proses loading selesai,jika sudah menerima email welcome to github student maka sudah di pastikan akun anda sudah di approve dan sudah bisa menggunakan benefit gratis dari github student pack.

Apa Saja Benefit Gratis Dari Github Student?

Banyak dari kita yang belum mengenal github student pack ,padahal benefit yang di sediakan lumayan banyak dan lengkap serta cocok untuk kebutuhan editing,programer,web hosting dan lainnya, untuk benefit yang akan kita dapatkan dari github student pack ialah di antaranya :

  • Domain .me ( Namecheap)
  • Kupon gratis 200$ ( DigitalOcean)
  • Domain gratis (Name.com)
  • Jetbrain premium
  • Bootstrap Studio
  • Mailgun

Baca Juga : Cara Mendapatkan Uang Dari Internet Dengan Cepat ( 300 Ribu Perhari )

Apakah Ada Cara Daftar Github Student Tanpa Email Pelajar??

Untuk cara yang satu ini memang ada namun tidak akan saya bagikan secara gratis, anda bisa membuat banyak akun github student pack dengan mudah hanya bermodalkan email biasa seperti gmai,outlook maupun yahoo mail. untuk harga silahkan hubungi saya melalui whatsapp wa.me/6281248253822

Penutup

Itu dia cara daftar github student pack dengan mudah,semoga dengan artikel ini bisa menambah wawasan anda secara luas dan selamat menikmati berbagai macam benefit yang sudah di berikan oleh github.

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *